Culture

FESTIVAL BERCERITA

“Rekatkan hubungan orang tua dan anak dengan bercerita” – HSD HSD mendongeng dalam salah satu acara Kelompok Pencinta Bacaan Anak (KPBA). Festival bercerita merupakan salah satu sarana untuk memberikan contoh Read More

APRESIASI PUSAKA INDONESIA

“Pusaka Indonesia harus diapresiasi dan didayagunakan mulai dari kita sendiri” – HSD Apresiasi Pusaka Indonesia (API) adalah acara penganugerahan Anugerah Pusaka kepada praktisi dan pemerintah daerah yang menunjukkan keseriusan dalam Read More

PENERBITAN BUKU PROF SUMITRO & R.M. MARGONO

“Tauladan orang tua tidak lekang dimakan zaman” – HSD Sebagai wujud kecintaan HSD kepada ayah dan eyangnya, telah diterbitkan buku: “Jejak Perlawanan Begawan Pejuang” yang didedikasikan kepada Prof. Sumitro Djojohadikusumo Read More

PENERBITAN BUKU KARYA MURTI BUNANTA

“Cerita rakyat harus dikenalkan kembali kepada anak Indonesia” – HSD Kebutuhan buku untuk anak-anak menjadi perhatian Hashim Djojohadikusumo dan keluarga. Ditengah maraknya perkembangan teknologi dimana anak-anak lebih sering bermain dengan Read More

DUKUNGAN PENERBITAN MAJALAH KABARE

“Kegiatan budaya diwartakan secara populer untuk menjangkau masyarakat lebih luas” – HSD Dalam mendukung sosialisasi dan penyebaran informasi populer tentang budaya, maka HSD melalui YAD memberikan dukungan penerbitan majalah Kabare Read More

KEGIATAN PEWAYANGAN BERSAMA PEPADI

“Tokoh-tokoh pewayangan selalu memberikan inspirasi dalam hidup saya” – HSD Persatuan Pedalangan Indonesia adalah organisasi profesi yang beranggotakan seniman pedalangan yang didirikan pada 14 April 1971. Didirikan dengan visi dan Read More

KEGIATAN PELESTARIAN PUSAKA BERSAMA BPPI

“Kekuatan pelestarian pusaka adalah kekuatan jejaring untuk selalu bersama-sama saling menguatkan dan bekerja bersama” – HSD Badan Pelestarian Pusaka Indonesia (BPPI) atau Indonesian Heritage Trust adalah sebuah organisasi nirlaba yang bergerdak Read More